Sebanyak 10 DPD IWOI Sumatera Selatan Resmi Dilantik Di Prabumulih
Prabumulih ,Sriwijaya News--Pelantikan pengurus 10 kabupaten kota sesumatra selatan secara serentak yang di laksanakan di gedung islamic center di kota Prabumulih yang di hadiri oleh para undangan iwoi yang telah di Lantik lebih awal seperti kota pagar alam .lahat berpartisipasi hadir dalam acara yang sangat momentum tersebut.
Dengan sambutan tari sekapur sirih
Di mana acara tersebut yang sempat hadir ketua umum Icang rahardian SH, Pj walikota Prabumulih H Elman ST, MM Kapolres Prabumulih, Danyon ,Damdim ,diskominfo beserta jajaran dari dinas lainya 12/12/23.
Iwoi indonesia adalah organisasi yang terdidik sebagai kontrol sosial dan juga nanati tanggal 20 nanati iwoi indonesia sangat menentang atas UU ITE yang di keluarkan di mana nanti tgl 20 Desember nanti akan mengadakan aksi damai di gedung dprd pusat,untuk memperjuangkan nasip para jurnalis se-Indonesia yang belum jelas tersebut tegas ketua umum iwoi .
Di selah sambutan dari ketua umum Icang rahardian SH, Pj Walikota H Elman ST juga menyampaikan dengan mengharapkam Iwoi dapat menjalin kerja sama di dalam membangun dan menjalankan pemerintahan khususnya di kota Prabumulih ini.
" Sekaligus memberikan informasi yang cerdas sebagai mitra pemerintah ," ujarnya.
Dengan dilantik nya 10 DPD ini agar ke depan lebih mendorong kemajuan sebagai insan pers yang bermartabat lebih solid dan selalu kompak menjalin tali hubungan ke masyarakat ke pemerintahan TNI dan polri,dan selalu menjalin tali silaturahmi antar kabupaten kota dan propinsi kedepan.
" Mari kita wujudkan tali silaturahmi yang berkesenambungan antara kita" , .ujarnya. (zal)
Posting Komentar